Postingan

Representasi Psikologi Dalam Scene Ending Film "GIE" Riri Riza (Analisis Semiotika Roland Barthes)

 Abstrak Soe Hok Gie adalah seorang aktivis, penulis sekaligus pencinta alam ber etnis tionghoa asal indonesia yang kritis terhadap pemerintah pada era 1960-an. nama gie cukup dikenal dikalangan aktivis dari tulisan dan buku yang ia buat, dan salahsatunya adalah buku yang berjudul "catatan seorang demonstran" yang merupakan catatan harian milik gie yang kemudian dijadikan sebuah buku setelah setelah kepergiannya. buku tersebutlah yang nantinya dijadikan acuan untuk pembuatan film gie yang di garap oleh Riri Riza pada tahun 2005. analisis ini akan berfokus pada scene ending dari film "GIE" dengan pendekatan menggunakan teori semiotika Roland Barthes dengan penulisan deskriptif kualitatif, semiotika Roland Barthes terbagi menjadi 3 aspek yaitu denotasi, konotasi, dan mitos.  tujuan dari analisis ini adalah untuk mengungkap makna dari penanda, petanda, serta mitos yang terdapat dibalik ending scene film "Gie" yang digarap oleh Riri Riza, selain itu analisis i

Literatur Jurnal Review representasi dalam video klip

Judul :  Representasi Kekerasan Fisik Pada Perempuan Dalam Video Klip Kesha Ratuliu "Tak Mau Berubah"   Metode dan konsep apa yang dipakai dalam analisis ini? Analisis ini membahas bagaimana mendeskripsikan kekerasan fisik pada perempuan dalam representasi video klip Kesha Ratuliu "Tak Mau Berubah". Kekerasan dalam fisik dapat terjadi dalam rumah tangga, persepsi masyarakat terhadap kekerasan pada perempuan dianggap hal yang lumrah, kekerasan tidak selalu menggunakan fisik, namun beberapa kekerasan secara verbal dapat terjadi dalam suatu hubungan, kekerasan ini membawa dampak negatif terhadap permasalahan psikologi. Dalam analisis ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan semiotika Charles Sanders Peirce terdapat dalam konsep sign, object, dan interpretant, bertujuan untuk memahami kekerasan fisik dan dampak negatif dalam representasi video klip tersebut  Dampak dari realitas sosial pada representasi video klip  Kekerasan terhadap perempuan merupakan baik